Pirtual DJ

Saat ini Virtual DJ cukup terkenal sebagai software DJ, tetapi belum banyak yang mengerti bagaimana cara menggunakan Virtual DJ. Dan inilah saatnya anda belajar virtual DJ dari awal. Hal ini bukanlah hal yang sulit dilakukan. Yang anda butuhkan hanya seperangkat Personal Computer  atau laptop serta software  Virtual DJ dan lagu yag ingin anda gunakan, maka anda sudah siap untuk memulainya.
Cara Menggunakan Virtual DJ Tanpa Masalah
Hal pertama yang anda lakukan adalah menentukan saat untuk pergantian lagu, untuk melakukan hal ini anda harus mengerti benar lagu yang akan anda gunakan. Anda juga harus menentukan durasi dari lagu yang akan anda gunakan, anda bisa mengecek dengan melihat pada area Time dan pilih Remaining untuk lagu pertama.  Sedangkan untuk lagu kedua pilih pilihan Elapsed. Untuk pemula disaran kan untuk melakukan konfigurasi pengaturan secara otomatis sehingga memudahkan dalam penggunaannya. Untuk menghasilkan lagu yang lebih bagus lagi, anda bisa bermain dengan kreatifitas anda. Selain itu untuk mendapatkan tutorial lebih lengkap anda bisa menemukan video cara menggunakan Virtual DJ secara online .
Virtual DJ mungkin terlihat sulit bila anda belum terbiasa, tetapi anda tidak perlu berkecil hati dan menyerah sebelum mencoba. Karena Virtual DJ tidak sesulit seperti yang terlihat. Anda juga bisa menonton berbagai cara menggunakan Virtual DJ untuk meningkatkan kemampuan anda.

http://adf.ly/kJmYY

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : super blog pedia
Copyright © 2013. Kumpulan Software - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger